APABILA ORANG BODOH MEMAKI ANDA

 Jul, 25 - 2015   no comments   Nasehat UlamaSharing Bermanfaat

🔹Imâm Ibnu Qoyyim al-Jauziyah rahimahullâhu berkata :

👉 Adapun orang yang bodoh lagi pembebek (muqollid), maka janganlah Anda dilelahkan karenanya dan terpengaruh oleh caciannya, tuduhan kafir dan vonis sesat olehnya. Karena sesungguhnya dia itu seperti gonggongan anjing. Maka jangan sampai Anda menjadikan anjing itu bernilai untuk dijawab.
Tiap kali dia menggonggong kepada anda, maka acuhkan dia niscaya Anda akan merasa gembira dengan gonggongannya. Bergembiralah atas keutamaan yang Anda miliki berupa ilmu, iman dan petunjuk. Dan jadikanlah berpaling darinya sebagai bagian dari rasa syukur atas nikmat Allâh yang Allâh karuniakan dan anugerahkan kepada Anda.

📘 Ash-Showâiq al-Mursalah III/1158

🔹قال ابن القيم رحمه الله :
👈 ﻭﺃﻣﺎ اﻟﺠﺎﻫﻞ اﻟﻤﻘﻠﺪ ﻓﻼ ﺗﻌﺒﺄ ﺑﻪ ﻭﻻ ﻳﺴﻮءﻙ ﺳﺒﻪ ﻭﺗﻜﻔﻴﺮﻩ ﻭﺗﻀﻠﻴﻠﻪ ﻓﺈﻧﻪ ﻛﻨﺒﺎﺡ اﻟﻜﻠﺐ ﻓﻼ ﺗﺠﻌﻞ ﻟﻠﻜﻠﺐ ﻋﻨﺪﻙ ﻗﺪﺭا ﺃﻥ ﺗﺮﺩ ﻋﻠﻴﻪ ﻛﻠﻤﺎ ﻧﺒﺢ ﻋﻠﻴﻚ ﻭﺩﻋﻪ ﻳﻔﺮﺡ ﺑﻨباحه ﻭﺃﻓﺮﺡ ﺃﻧﺖ ﺑﻤﺎ ﻓﻀﻠﺖ ﺑﻪ ﻋﻠﻴﻪ ﻣﻦ اﻟﻌﻠﻢ ﻭاﻹﻳﻤﺎﻥ ﻭاﻟﻬﺪﻯ ﻭاﺟﻌﻞ اﻹﻋﺮاﺽ ﻋﻨﻪ ﻣﻦ ﺑﻌﺾ ﺷﻜﺮ ﻧﻌﻤﺔ اﻟﻠﻪ اﻟﺘﻲ ﺳﺎﻗﻬﺎ ﺇﻟﻴﻚ ﻭﺃﻧﻌﻢ ﺑﻬﺎ ﻋﻠﻴﻚ.
الصواعق المرسلة 1158/3
@abinyasalma


Related articles

Leave a Reply

Your email address will not be published. Fields with * are mandatory.